Minggu, 06 Juni 2010 pukul 11.24 |  

you tube logoSudah tahukan dengan YouTube? Situs penyedia video terbesar dan terpopuler saat ini. Disitus ini anda bisa menonton dan mensharing video kesukaan anda.

Lalu apakah video di YouTube bisa di pasang diblog agar pengunjung juga bisa menonton dan menikmati video kesukaan kita? Jawabannya tentu saja bisa dan sangat mudah. Anda cukup mengcopy kode yang disediakan oleh YouTube lalu paste ke blog anda. Selesai.

Nah agar lebih jelas silahkan perhatikan langkah dibawah ini:

1. Masuk ke situs YouTube. Buka video yang ingin anda pasang.

2. Klik Customize lalu pilih warna frame dan ukuran video yang anda inginkan


3. Kalau sudah, copy kode pada kotak "Embed" lalu pastekan ke blog.

4. JIka berhasil maka videonya akan muncul pada blog anda seperti ini

selamat mencoba,,,,,,

posted by: Pradana Aditya

0 coment:

Visit the Site
THE ADIETZZ and SPIDER-MAN: TM & 2007 THE ADIETZZ Characters, Inc. Motion Picture © 31 OKTOBER 1989 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. the_adietzz template pengurus forum alumnus smansa bangsal